Spesifikasi Tas Double Decker Lunch Bag

Tas Double Decker Lunch Bag ini menggunakan bahan yang premium dan berbeda dari tas anak-anak kami pada umumnya. Tekstur bahan yang lebih kaku maupun warna yang lebih pekat adalah salah satu keunggulan jenis tas ini. Memiliki ruang yang besar baik pada ruang bawah maupun atas lunch bag. Sering juga disebut sebagai lunch bag bertingkat.

Berikut adalah spesifikasi untuk Tas Lunch Bag dengan tambahan lapisan nylon anti air sebagai dalaman untuk melindungi tas dari hujan. Warna, ukuran maupun model dapat ditambahkan sesuai dengan permintaan


Material Polyester Dolby (Premium)
Warna Material
Dimensi Tas 19x26x13 cm (P x L x T)
Deskripsi Tas
  • Tas Lunch Bag Uk. 19x26x13
  • 2 Ruang yaitu ruang utama dan ruang bawah
  • Memiliki tempat kartu nama (yang dilindungi oleh mika)
  • Sudah Termasuk Free Desain (Tema sesuai request)
  • Sablon / Printing
  • Lapisan Spons + Nylon (Agar tas tetap bagus dan kokoh walaupun tanpa ada isi selain itu aluminium foil adalah bahan tahan air)
  • Tali Selempang (Optional)
  • Bordir / Printing Nama Anak Masing-Masing (Optional)
Harga
Call Us

Portfolio Souvenir Double Decker Lunch Bag

Tas Souvenir Ultah Anak Lainnya

Tas Lunch Bag - Small Size

Tas Lunch Bag Uk. 20x20x10

Tas Lunch Bag - Berdiri

Tas Lunch Bag Uk. 20x25x10

Tas Lunch Bag - 2 Ruang

Tas Lunch Bag Uk. 25x16x16

Tas Mika

Tas Mika Uk. 33x33x8

Open chat
Tanyakan pada Kami
Hello, Welcome to Pictogoodie👋
Langsung WA kami untuk fast response inquiry kamu !